Sunday, March 31, 2019


Pixel Experience

Pixel experience adalah salah satu rom yg bisa dikatakan ringan. Karena rom ini sudah include antara rom dengan gapps. ROM pixel experience sudah mendukung banyak tipe android. Sehingga memudahkan para oprekker begitu saya menyebut orang yg hobi dengan oprek- mengoprek android.

Redmi 5 Plus

Salah satu produk dari xiaomi yg terbilang sangat ramh dikantong tapu dengan fitur yg tidak kaleng- kaleng. Spesifikasi redmi 5 plus diantaranya adalah menggnakan layar yg sudh full HD, batrai 4000.an, harga 1.5 an saja.

Pasang TWRP REDMI 5 PLUS

Untuk memasang rom pada android, dibutuh kan bantuan TWrp, dengan twrp maka akan memudahkan kita ketika terjadi masalah pada saat melakukan custom rom

Cara pasang TWRp redmi

Untuk memasang twrp pada xiaomi redmi 5 plus tidaj jauh beda dengan memasang twrp pada android yg lain. Yang paling oenting untuk dimiliki untuk pasang twrp adalah


  1. Download twrp
  2. Download driver
  3. Pasang minitool adb


Untuk produk xiaomi, kita sebagai oprekker wajib mengajukan unlock bootloader terlebih dahulu. Namun apabila kita sudah pernah mengunlock akun kita, maka kita tidak perlu mengajukan unlock lagi.

Cara UNLOCK BOOTLOADER XIAOMI REDMI 5 PLUS


untuk unlock bootloader HP xiaomi kta perlu mengajukan permohonan kepada pihak xiaomi. atau juga bisa dengan cara memasukkan akun mi yang sebelumnya sudah pernah melakukan unlock. untuk link unlock bisa klik disini

Custom ROM Android Download ROM XDA


Download ROM Xiaomi Redmi 5 + ( Plus )

untuk mendapatkan ROM xiaomi pixel experience bisa langsung klik link download dibawah ini

Download

Comments 0